ANALISIS EFEK PANJANG GELOMBANG CAHAYA TERHADAP KARAKTERISTIK ARUS-TEGANGAN SEL SURYA MENGGUNAKAN SIMULASI BERBASIS FINITE ELEMENT METHOD

Authors

  • Fitriana Fitriana Universitas Muhammadiyah Jember

DOI:

https://doi.org/10.36277/jteuniba.v6i2.123

Keywords:

Foton, Karakteristik I-V, Panjang gelombang, Sel surya.

Abstract

Cahaya matahari merupakan salah satu faktor yang berperan penting dalam pembentukan arus listrik pada sel surya. Cahaya matahari terdiri atas foton-foton dengan berbagai macam panjang gelombang yang jika menumbuk permukaan sel surya akan dikonversi menjadi energi listrik oleh sel surya tersebut. Tujuan dari penelitian ini adalah membuat simulasi profil distribusi konsentrasi pembawa muatan dan karakteristik arus-tegangan (I-V) dari  sel surya berbasis silikon untuk berbagai variasi panjang gelombang foton datang yang diterima oleh sel surya. Hasil simulasi profil distribusi pembawa muatan dan grafik karakteristik arus-tegangan diperoleh dengan menyelesaikan persamaan Poisson dan kontinuitas dengan menggunakan metode elemen hingga. Hasil simulasi menunjukkan bahwa perubahan panjang gelombang foton datang dari 0,5 mm sampai 1,1 mm akan merubah nilai konsentrasi pembawa muatan dan karakteristik arus-tegangan sel surya. Hal ini ditunjukkan dengan adanya penurunan konsentrasi hole dan elektron dan rapat arus hubung singkat saat panjang gelombang cahaya semakin kecil.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Sudarmono, J. Waluto, dan W. Wilopo, Perancangan Pembangkit Listrik Tenaga Surya (PLTS) Pembasmi Serangga Pada Tanaman Bawang Merah Di Kabupaten Brebes, JATTEC, vol. 1, no. 1, hal. 35–39, 2020.

F. Rahayu, Simulasi Sel Surya Pita Tengah Berbasis Titik Kuantum SiGe. Bandung: Institut Teknologi Bandung, 2012.

E. Danielsson, FEMLAB Model Library For Semiconductor Device Model. Stockholom: The Royal Institute Of Institute, 2000.

H. Kurniawan, Analisis Pengaruh Temperatur Operasional dalam Simulasi Karakteristik Arus-Tegangan pada Dioda Si menggunakan Femlab. Jember: Universitas Jember, 2013.

M.Lolo, Proses Konversi Solar Sel. Makassar: Universitas Hasanudin, 2012.

R. Boylestad, Electronic Devices and Circuit Theory. New Jersey: Prentice Hall, 1998.

J.Liou, “Comparison and Optimization of The Perfomance of Si and GaAs Solar Cells,” Sol. Energy Mater. Sol. Cells, vol. 28, hal. 9–28, 1992.

D. Rusdiana, Simulasi untuk Optimalisasi Unjuk Kerja Divais-Divais Optoelektronik Berbasis Bahan Film Tipis Semikonduktor. Bandung: Universitas Pendidikan Indonesia, 2004.

A. Rahardjo, Optimalisasi Pemanfaatan Sel Surya pada Bangunan Komersial secara Terintegrasi sebagai Bangunan Hemat Energi. Jakarta: Universitas Indonesia, 2008.

I.Usman, Penumbuhan Lapisan Tipis Silikon Amorf Terhidrogenasi Dengan Teknik HWC- VHF-PECVD Dan Aplikasinya Pada Sel Surya. Bandung: Institut Teknologi Bandung, 2006.

A. Seet, Semiconductor Devices Modelling using Numerical Partial Differential Equation Solver-Simulation and Parameter Extraction of the Haynes-Shockley Experiment. Queensland: University of Queensland, 1998.

K. Anjarani, Studi Karakteristik Arus Tegangan (Kurva I-V) pada Sel Tunggal Polikristal Silikon serta Pemodelannya. Jakarta: UNJ, 2012.

A. Goetzberger, CrystalineSilicon Solar Cell. Chichester: John Wiley and Sons Ltd, 1998.

Downloads

Published

2022-04-06