Adaptive Neuro Fuzzy Inference System (ANFIS) terhadap Klasifikasi Kendaraan Roda Dua Mahasiswa Teknik Perkeretaapian Angkatan 2019 di Politeknik Negeri Madiun

Authors

  • Fita Nova Wima Sari Politeknik Negeri Madiun

DOI:

https://doi.org/10.36277/jteuniba.v7i1.161

Keywords:

Mahasiswa Teknik Perkeretaapian angkatan 2019, wheelbase, capacity, dan datasheet.

Abstract

Pada penelitian ini, digunakam data dari hasil survei jenis kendaraan roda dua yang digunakan mahasiswa Teknik Perkeretaapian angkatan 2019 yang terdiri dari dua inputan yaitu wheelbase dan capacity (cc). Data tersebut diambil sample pada tahun 2022. Jenis kendaraan roda dua yang di survey terdiri dari motor matic, motor moped, motor sport, dan motor naked. Pada sample uji pertama, nilai input yang dimasukkan berdasarkan datasheet, dan nilai output tersebut mendekati nilai 0.3 yang mana merupakan lambang dari notasi numerik dari motor matic. Kedua, nilai input yang dimasukkan berdasarkan datasheet, dan nilai output tersebut mendekati nilai 0.4 yang mana merupakan lambang dari notasi numerik dari motor moped. Ketiga, nilai input yang dimasukkan berdasarkan datasheet, dan nilai output tersebut melebihi nilai 0.5 yang mana merupakan lambang dari notasi numerik dari motor sport. Lalu keempat, nilai input yang dimasukkan berdasarkan datasheet, nilai output tersebut kurang dari nilai 0.6 yang mana merupakan lambang dari notasi numerik dari motor naked.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Aenul Muhajirah, Eka Safitri, Titin Mardiana, Hartina dan Andi Setiawan. “Analisis Tingkat Akurasi Metode Neuro Fuzzy dalam Prediksi Data IPM di NTB”. Mataram : Jurnal Teori dan Aplikasi Matematika (JTAM), Vol. 3, No. 1, April 2019.

Angga D Frayudha, Aris Yulianto dan Fatmawatul Qomariyah. “Pengembangan Sistem Manajemen Pendukung Keputusan Penilaian Mutu Kepegawaian Dinas Pendidikan Rembang Menggunakan Algoritma ANFIS (Adaptive Neuro-Fuzzy Inference System)”. Rembang : Jurnal Explore IT 12 (1) 2020.

Anisa Citra Mutia, Aria Fajar Sundoro, Arkom Yajiddi, Khoirullah dan Qurrotul Aini. “Review Penerapan Fuzzy Logic Sugeno dan Mamdani pada Sistem Pendukung Keputusan Prakiraan Cuaca di Indonesia”. Jakarta : Seminar Nasional Sistem Informasi Indonesia, 6 November 2017.

Dorteus L Rahakbauw, Muh. Iskandar Tanassy dan Berni P Tomasouw. “Sistem Prediksi Tingkat Pengangguran Di Provinsi Maluku Menggunakan ANFIS (Adaptive Neuro Fuzzy Inference System)”. Ambon : Jurnal Ilmu Matematika dan Terapan, Volume 12 Nomor 2, Desember 2018.

Fajar Pangestu, Agus Wahyu Widodo dan Bayu Rahayudi. “Prediksi Jumlah Kendaraan Bermotor di Indonesia Menggunakan Metode Average-Based Fuzzy Time Series Models”. Malang : Jurnal Pengembangan Teknologi Informasi dan Ilmu Komputer, Vol. 2, No. 9, September 2018.

Handa Gustiawan. “Prototipe Penilaian Kinerja Tenaga Ahli PT. Inacon Luhur Pertiwi Dengan Pendekatan Adaptive Neuro Fuzzy Inference System (ANFIS)”. Jakarta : Jurnal Teknologi Informatika & Komputer | Vol. 5, No. 1, Maret 2019.

Mangapul Siahaan, Christopher Harsana Jasa, Kevin Anderson, Melissa Valentino Rosiana, Satria Lim dan Wahyu Yudianto. “Penerapan Artificial Intelligence (AI)Terhadap Seorang Penyandang Disabilitas Tunanetra”. Batam : Journal of Information System and Technology, Vol.01 No 02, Nov 2020.

Rizka Nurul Fajriani, Farida Asriani dan Hesti Susilawati. “Penerapan Adaptive Neuro-Fuzzy Inference System (ANFIS) untuk Pemantauan Status Gunung Merapi”. Yogyakarta : Prosiding Seminar Nasional Multimedia & Artificial Intelligence, 6 Oktober 2018.

Ulla Delfana Rosiani, Twisty Henras Permatasari dan Yoppy Yunhasnawa. “Sistem Pakar Emosi Wanita Jawa Menggunakan Metode Certainty Factor”. Malang : Jurnal Informatika Polinema, Volume 4, Edisi 3, Mei 2018.

Z Miskiyah, W Liliawati dan D Rusdiana. “Identifikasi Korelasi Minat Terhadap Siswa pada Konsep Usaha dan Energi”. Bandung : Physics Education Research Journal Vol. 3 No. 1 (2021).

Zulfia Darma, Agus Perdana Windarto dan Dedi Suhendro. “Penerapan Metode Adaptie Neuro Fuzzy Inference dalam Memprediksi Penjualan Buku”. Sumatera Utara : Journal of Informatics Management and Information Technology, Vol 2, No 1, Januari 2022.

Downloads

Published

2022-10-31